Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2010

open ssh untuk linux Ubuntu (share Ilmu dari kang Abe Arif)

Coba bayangkan kita akan mengupdate sebuah package linux pada 10 buah client linux CLI (command line interface) Misalnya mau update gnome2 # apt-get upgrade gnome2-desktop-data Akan cukup bosan dan pegal kalau setiap kali meremote harus masukin password :P Kali ini saya coba simulasikan meremote sebuah linux tanpa harus memassukan password. Sisi yang meremote saya ceritakan CS (client side), dan yang diremote RS (remote side) Jalankan perintah berikut pada CS obenk@linuxdesktop:~$ ssh-keygen -t rsa -b 2048 -f huhuy-key rsa adalah type enkripsi key (1024/2048/4048 dst) eksekusi perintah diatas akan membuat 2 file yaitu huhuy-key dan huhuy-key.pub , selanjutnya backup-key.pub adalah public key yang akan di letakkan di RS ok kita mulai : 1. Transfer public key dari CS ke RS mengirim file huhuy-key.pub ke RS pada direktori /home/namauser/huhuy-key.pub contoh : obenk@linuxdesktop:~$ scp huhuy-key.pub namauser@remotehost:~/ 2. Push public ke